Pembuatan Desain Kemasan dan Pengenalan Marketing Website dalam Meningkatkan Daya Saing Produk Kopi Bubuk di Kelompok Wanita Tani Elong Tuna

Authors

  • tomi tri sujaka Universitas Bumigora
  • Lilik Widyawati Universitas Bumigora
  • Rifky Arief Setiawan Universitas Bumigora
  • Wahyudin Universitas Bumigora

Abstract

Permasalahan pada produk kopi bubuk yang diproduksi KWT Elong Tuna yaitu belum memiliki logo yang memberikan ciri khas pada produk kopi yang diproduksi, kemasan label yang digunakan dirasa belum menarik atau masih sederhana sehingga secara visual kemasan kurang menarik. Selain itu ruang lingkup pemasaran produk dirasa masih terbatas sehingga penjualan produk kopi bubuk KWT Elong Tuna mengalami penurunan. Tujuan Pengabdian ini yaitu pendampingan untuk pembuatan desain kemasan produk kopi bubuk dan memberikan pengarahan tentang media pemasaran online menggunakan website marketing. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian ini terdiri dari penyampaian materi baranding dan desain produk, diskusi permasalahan terkait teknik marketing produk kopi, dan pendampingan desain produk kopi. Hasil kegiatan pengabdian ini yaitu kelompok tani menyadari pentingnya desain kemasan produk dalam melakukan pemasaran serta peningkatan mutu dan kepercayaan terhadap produk, terkhusus pemasaran pada media digital. Selain dari itu juga terdapat berupa hasil desain logo kemasan produk kopi dari kelompok Wanita tani elong tuna.

References

Abdullah, A., & Rahman, M. A. (2021). Hubungan Antara Daya Tarik Iklan Dan Desain Kemasan Serta Pengaruhnya Terhadap Minat Beli Ulang Wardah Cosmetic Yang Dimoderasi Brand Image. Study of Scientific and Behavioral Management (SSBM), 2(2).

Afriliana, A. (2018). Teknologi Pengolahan Kopi Terkini. Deepublish.

Aklimawati, L., & Mawardi, S. (2014). Characteristics of quality profile and agribusiness of robusta coffee in Tambora Mountainside, Sumbawa. Pelita Perkebunan (a Coffee and Cocoa Research Journal), 30(2), 159–180.

Arwangga, A. F., Asih, I., & Sudiarta, I. W. (2016). Analisis kandungan kafein pada kopi di Desa Sesaot Narmada menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Jurnal Kimia, 10(1), 110–114.

Candraningrat, C., Adrianto, Y. R., & Wibowo, J. (2018). Pengabdian Kepada Masyarakat Bagi Kelompok Tani Elok Mekar Sari Surabaya. JPM17: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(01).

Direktorat Jendral Perkebunan. (2020). Statistik Perkebunan Indonesia, Sekretariat Direktorat Jenderal Perkebunan.

Indonesia, P. R. (1999). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 69 Tahun 1999 tentang Label dan Iklan Pangan. Lembaran Negara Republik Indonesia, 131.

Juniawan, F. P., Sujono, Hamidah, & Sylfania, D. Y. (2019). Pelatihan Desain Kemasan Bagi UKM Rumah Tangga di Bangka Barat. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Hasil Inovasi Pengadian Masyarakat (SINSIMAS).

Katemba, P., & Djoh, R. K. (2017). Prediksi Tingkat Produksi Kopi Menggunakan Regresi Linear. Jurnal Ilmiah FLASH, 3(1), 42–51.

Moriansyah, L. (2015). Pemasaran melalui media sosial: Antecedents dan consequences social media marketing: Antecedents and consequenc-es. Jurnal Penelitian Komunikasi Dan Opini Publik, 19(3), 187–196.

Maulani, A. N., Fetrianggi, R., & Prana, I. S. (2021). Analisis pengaruh desain kemasan dan brand image kopi Good Day pada minat beli konsumen. FINDER: Journal of Visual Communication Design, 1(1).

Mukhtar, S., & Nurif, M. (2015). Peranan packaging dalam meningkatkan hasil produksi terhadap konsumen. Jurnal Sosial Humaniora (JSH), 8(2), 181–191.

Shahriari, S., Shahriari, M., & Gheiji, S. (2015). E-commerce and it impacts on global trend and market. International Journal of Research-Granthaalayah, 3(4), 49–55.

Theophany, H. (2014). Studi visual perubahan desain kemasan sosis “Bernardi” tahun 2009-2013. Jurnal DKV Adiwarna, 1(4), 13.

Widagdo, P. B. (2016). Perkembangan electronic commerce (e-commerce) di Indonesia. Researchgate Article.

Downloads

Published

2024-01-12

How to Cite

tri sujaka, tomi, Lilik Widyawati, Rifky Arief Setiawan, & Wahyudin. (2024). Pembuatan Desain Kemasan dan Pengenalan Marketing Website dalam Meningkatkan Daya Saing Produk Kopi Bubuk di Kelompok Wanita Tani Elong Tuna. Jurnal Mengabdi Dari Hati, 3(1), 55–62. Retrieved from http://journal.mudaberkarya.id/index.php/JMH/article/view/103

Issue

Section

Author Guidelines