Pelatihan Komputer Dasar Dalam Rangka Meningkatkan Pemahaman Masyarakat

Authors

  • Muhammad Innuddin Universitas Bumigora
  • Hairani
  • Dedy Febry Rachman
  • Suriyati

Keywords:

Training, Basic Computer, Internet, Microsoft Office

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dikemas dalam bentuk pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan masyarakat atau Sumber Daya Manusia terkait tentang teknologi informasi dan komunikasi dengan tema pelatihan komputer dasar yang meliputi dua materi pokok yaitu Microsoft Office dan Internet. Lokasi pelatihan bertempat di Perpustakaan Daerah Lombok Barat. Adapun kegiatan yang dilakukan penulis adalah pertama membuat modul sebagai acuan dalam memberikan materi dan kedua yaitu evaluasi dengan memberikan soal latihan sebagai tolak ukur kemampuan peserta setelah selesai mengikuti pelatihan. Berdasarkan hasil evaluasi yang telah dilakukan dapat diketahui bahwa peserta pelatihan memahami apa yang disampaikan oleh pemateri, sepeti dapat mengoperasikan aplikasi Microsoft Office Word, Excel, Power Point dan dasar internet meskipun masih ada beberapa peserta yang perlu bantuan dalam menyelesaikan soal latihannya.

References

Budiman, Haris. 2017. “Peran Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Pendidikan.” Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam 8(1): 31.

Herfina, Hanna, and Hanny Hafiar. 2018. “Evaluasi Sikap Siswa Terhadap Perpustakaan Sekolah.” Jurnal Kajian Informasi dan Perpustakaan 5(2): 95.

Menteri Pendidikan Nasional. 2003. 19 Zitteliana Undang Undang No 20 Tahun 2003 Tentang System Pendidikan Nasional.

Nasution, Robby Darwis. 2017. “Pengaruh Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi Terhadap Eksistensi Budaya Lokal.” Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik 21(1): 30–42.

Ningsih, Suhesti, and Maya Widyana D. 2019. “Peningkatan Sumber Daya Manusia Melalui Pelatihan Komputer Microsoft Excel Bagi Perangkat Desa Wirogunan.” 02(02): 166–72.

Rosana, Anita Septiani. 2010. “Kemajuan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Industri Media Di Indonesia.” Gema Eksos 5(2): 146–48. https://www.neliti.com/id/publications/218225/kemajuan-teknologi-informasi-dan-komunikasi-dalam-industri-media-di-indonesia.

Sulaiman, and Asanudin. 2020. “Analisis Peranan Pendidikan Dan Pelatihan Dalam Peningkatan Kinerja Pegawai.” Journal Akuntanika 6(1): 38–45.

Utami, Setyaningsih Sri. 2010. “PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PERKEMBANGAN BISNIS Setyaningsih Sri Utami Fakultas Ekonomi Universitas Slamet Riyadi Surakarta.” Jurnal Akuntasi dan Sistem Teknologi Informasi 8(1): 61–67.

Downloads

Published

2022-08-30

How to Cite

Innuddin, M., Hairani, Dedy Febry Rachman, & Suriyati. (2022). Pelatihan Komputer Dasar Dalam Rangka Meningkatkan Pemahaman Masyarakat. Jurnal Mengabdi Dari Hati, 1(2), 61–68. Retrieved from http://journal.mudaberkarya.id/index.php/JMH/article/view/9

Issue

Section

Author Guidelines

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.